Senin, 13 Desember 2010

Sejarah Afrika-Politik Apartheid


1. Apa keuntungan bagi warga kulit putih dengan menjalankan system poltik Apartheid.

2. Pada masa politik apartheid berlangsung di Afrika Selatan, beberapa Negara kuat seperti Inggris
dan Amerika Serikat kurang mendukung perjuangan bangsa kulit hitam untuk menentang politik
tersebut. Mengapa hal itu bias terjadi ?

3. Dalam Pemilu Multiras decade 90, Nelson Mandela sebagai pemimpin ANC berhasil
memenangkan Pemilu tersebut. Begitupun dalam pemilu berikutnya tokoh-tokoh kulit hitam
menduduki pucuk pimpinan di Afrika Selatan. Berikan argument dari pernyataan di atas.

4. Tahun 2010 merupakan tahun kebangkitan bangsa Afrika, karena untuk pertama kalinya Benua itu
menyelenggarakan Pesta Sepak Bola terbesar sejagad. Dan itu dilaksanakan di Negara yang
pernah menjalankan Ras diskriminasi/Politik Aparheid. Bagaimana komentar anda tentang hal itu
di kaitakan dengan kehidupan Sosial-Budaya dan ekonomi Afrika Selatan

Sumber Asli: klik di sini

Comments :

0 komentar to “Sejarah Afrika-Politik Apartheid”

Posting Komentar

 

Copyright © 2009 by KURIKULUM

Template by Blogger Templates | Powered by Blogger